TIDAK, Facebook TIDAK AKAN Ditutup.

Beberapa hari terakhir banyak isu berebak kalau Facebook akan ditutup karena sanga pemilik FAcebook, Mark Zuckerberg stress mengelola situs pertemanan online tersebut.

Menurut isu, tanggal 15 Maret nanti Facebook nanti bakalan ditutup. Dan saya pribadi mencari ke berbagai sumber. Ternyata itu cuma cerita humor saja. Kenapa ?


Silakan anda baca di blog ini http://weeklyworldnews.com/headlines/27321/facebook-will-end-on-march-15th. Ya itu memang berita memuat Facebook akan ditutup. Blog itulah yang pertama kali menyebarkan isu kalau Facebook akan ditutup. Tapi coba lihatlah artikel atau postingan lain di Facebook itu.

Dan masih masih banyak artikel guyonan dari blog tersebut. Tapi itu masih sebatas rumor dan Mark Zuckerberg sendiri belum memberikan pernyataannya secara resmi.

Lewat Blog resmi Facebook sendiri juga belum menyatakan kalau bulan Maret Nanti Facebook akan ditutup. Tidak ada satupun postingan berkaitan dengan penutupan Facebook.

Halaman Facebook Mark Zuckerberg Sendiri juga tidak mengindikasikan kalau Mark Zuckerberg mengalami masa stress bahkan Mark sedang berbahagia karena mendapatkan perhargaan Man Of The Year Versi Majalah TIME.

Dan dari versi halaman Facebook asli juga menyatakan bahwa mereka tidak akan menutup bahkan baru memulai.



Semoga saja Facebook tidak akan ditutup. Apa yang kita lakukan besok apabila Facebok benar-benar ditutup?